Pengaruh Penyuluhan Menggunakan Video Edutainment Terhadap Pengetahuan Penambalan Gigi Pada Siswa Smp Baiturrahman Surabaya 2024

Authors

  • Renanda Dwi Augista Merdiana Poltekkes Kemenkes Surabaya
  • Sri Hidayati Poltekkes Kemenkes Surabaya
  • Isnanto Poltekkes Kemenkes Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.36568/sdtj.v2i2.29

Keywords:

Pengetahuan; , Siswa , Penambalan, Video Edutainment

Abstract

ABSTRAK

Latar Belakang: Pengetahuan kesehatan dapat ditingkatkan dengan penyuluhan kesehatan menggunakan media. Tingkat pengetahuan siswa SMP Baiturrahman Surabaya Tahun 2024 mengenai penambalan gigi kurang sebesar 40%, cukup sebesar 30%, dan baik sebesar 30%. Sehingga masalah penelitian ini adalah rendahnya pengetahuan siswa mengenai penambalan gigi di SMP Baiturrahman Surabaya Tahun 2024. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh penggunaan video edutainment terhadap pengetahuan penambalan gigi pada siswa SMP Baiturrahman Surabaya tahun 2024. Metode : Menggunakan penelitian True Eksperiment. Populasi pada penelitian ini adalah 42 siswa dengan sampel penelitian ini adalah 38 siswa menggunakan simple random sample. Lembar kuesioner sebagai sarana untuk mengumpulkan data. Penyuluhan menggunakan video edutainment dengan menggunakan jenis Pretest-Posttest Control Group Design analisis data yang digunakan dengan uji T, menghitung rata-rata, dan menampilkan hasilnya dalam bentuk tabel. Hasil : (1) pada kelompok kontrol nilai rata-rata pre-test sebesar 48.9 sedangkan nilai rata-rata post-test sebesar 47.8 masih lebih rendah dibandingkan kelompok intervensi, (2) pada kelompok intervensi nilai rata-rata pre-test sebesar 59,5 sedangkan nilai rata-rata post-test sebesar 77.8 lebih tinggi dibandingkan kelompok kontrol, (3) rata-rata nilai post-test kelompok intervensi > kelompok kontrol yaitu 77.8 > 47.8 yang berarti terdapat pengaruh peningkatan pengetahuan penambalan gigi pada kelompok intervensi lebih tinggi dibandingkan kelompok kontrol, pada uji T hasil yang didapat yaitu sig.2 tailed sebesar 0,000 < 0,05 terdapat pengaruh setelah penyuluhan. Kesimpulan : Penyuluhan dengan  video dapat meningkatkan pengetahuan siswa.

References

Al-Madani, M. D., Darmawangsa, D., & Utami, S. P. (2022). Differences In The Effect Of Health Promotion Media Using Booklets And Audio Visuals On The Level Of Caries Knowledge 6th Grade Student Dental 09 Aie Pacah Elementary School. Jurnal PADE: Pengabdian & Edukasi, 4(2), 90. https://doi.org/10.30867/pade.v4i2.966

Asrori, Nunuk Suryani, & Nur Arifah Drajati. (2021). Development of Animation Video on YouTube Channels as an Alternative Learning Media during the Covid-19 Pandemic. JTP - Jurnal Teknologi Pendidikan, 23(3), 285–294. https://doi.org/10.21009/jtp.v23i3.23679

Dali, T. A. W., Limbu, R., & Boeky, D. L. A. (2020). Increase in Knowledge of Dental Health Using Animated Video. Journal of Community Health, 2(1), 21–25. https://doi.org/10.35508/ljch

Ming, J., Jianqiu, Z., Bilal, M., Akram, U., & Fan, M. (2021). How Social Presence Influences Impulse Buying Behavior In Live Streaming Commerce? The Role Of SOR Theory. International Journal of Web Information Systems, 17(4), 300–320.

Noetel, M., Griffith, S., Delaney, O., Sanders, T., Parker, P., del Pozo Cruz, B., & Lonsdale, C. (2021). Video Improves Learning In Higher Education: A systematic review. Review of Educational Research, 91(2), 204–236.

Pratiwi, W. N., Wahyuni, S., & Pujiastutik, Y. E. (2022). Lecturing Method and Video Learning Media Effectively Increases Knowledge and Motivation on Health Education. Jurnal Ners Dan Kebidanan

(Journal of Ners and Midwifery), 9(3), 288–295. https://doi.org/10.26699/jnk.v9i3.art.p288-295

Puspitarini, Y. D., & Hanif, M. (2019). Using Learning Media to Increase Learning Motivation in Elementary School. Anatolian Journal of Education, 4(2), 53–60.

Ram, H., Gupta, N., Singh, G., Kaur, H., Kaur, J., & Srivastva, P. (2021). Performance Of Marker-Assisted Backcross Bread-Wheat (Triticum Aestivum) Variety Unnat PBW 343 Under Diverse Environments. The Indian Journal of Agricultural Sciences, 91(12).

Shah, N., Mathur, V., Kathuria, V., & Gupta, T. (2020). Effectiveness of an educational video in improving oral health knowledge in a hospital setting. Indian Journal of Dentistry, 7(2), 70. https://doi.org/10.4103/0975-962x.184646

Suwarsono, S., Safitri, L. A., & Sunarjo, L. (2023). Dental Health Educational: Media Videos and Animated Videos on Increasing Dental and Oral Health Maintenance Behavior. Journal Center of Excellent : Health Assistive Technology, 1(2), 65–70. https://doi.org/10.36082/jchat.v1i2.1273

Wulandari, V., Kurniasari, R., Studi S-, P., Ilmu Kesehatan, F., Singaperbangsa Karawang Jl Ronggo Waluyo, U. H., Timur, T., & Barat, J. (2023). The Effect of Using Educational Media Brochures, Interactive Videos, and Picture Guessing Games on Knowledge and Attitudes Regarding The Prevention of Kidney Failure. In Frime Nutrition Journal (Vol. 8, Issue 2).

Yusdiana, Y., & Restuastuti, T. (2020). Peningkatan Pengetahuan Kesehatan Gigi Dan Mulut Melalui Penyuluhan Menggunakan Video Animasi Secara Online Pada Siswi Mts Muhammadiyah Penyasawan Kabupaten Kampar. Minda Baharu, 4(2), 52. https://doi.org/10.33373/jmb.v4i2.2804

Downloads

Published

2024-08-19

How to Cite

Renanda Dwi Augista Merdiana, Sri Hidayati, & Isnanto. (2024). Pengaruh Penyuluhan Menggunakan Video Edutainment Terhadap Pengetahuan Penambalan Gigi Pada Siswa Smp Baiturrahman Surabaya 2024. SURABAYA DENTAL THERAPIST JOURNAL, 2(2), 109–114. https://doi.org/10.36568/sdtj.v2i2.29

Issue

Section

Articles